PENJABAT WALI KOTA TASIKMALAYA BERSILATURAHMI KE PESANTREN ANNIDZOMIYAH KAWALU

2023-01-31 15:15:48

Tasikmalaya-Selasa, 31 Januari 2023. Bertempat di Pondok Pesantren Annidzomiyah, Penjabat Wali Kota Tasikmalaya, Dr. Cheka Virgowansyah, SSTP., M.E. Bersilaturahmi ke Pondok Pesantren Annidzomiyah Kawalu. Turut hadir dalam kesempatan tersebut, Camat Kawalu, Para Pimpinan Pondok Pesantren Annidzomiyah, Para Santri dan Tamu Undangan Lainnya.